Selasa, 09 Februari 2016

KAP MESIN BMW E36 TIDAK BISA DIBUKA ATAU TERSANGKUT

Kap mesin berfungsi sebagai body mobil yang dapat dibuka untuk melihat bagian mesin mobil anda, namun bagai mana jika tiba - tiba kap mesin mobil anda tidak bisa dibuka ?, Pengalaman saya mengangani kasus ini adalah rata - rata peyebabnya adalah kabel / kawat penarik pengunci kap mesin putus atau lepas. Lalu bagaimana cara membuka kap mesin yang masih dalam keadaan terkunci ?, Berikut paparan saya menangani hal tersebut. Yang sering terdangkut adalah posisi pengunci sebelah kanan pada gambar ditungjukan no 2.
CARA MEMPERBAIKI

- Pahami jalur kawat pada pengunci, Tuas penarik terhubung ke pengunci no 1, dan kawat ke dua terhubung dari pengunci no 1 dan 2 pada gambar,
- Jika ternyata yang terkunci pada pengunci no 2, maka biasanya kawat dari pengunci no 1 dan 2, terlepas atau putus.
- Caranya anda buka terlebih dahulu grill sebelah kanan, kemudian anda perhatikan dan  lihat kabel penariknya, setelah terlihat anda tarik menggunakan tang atau alat apa saja yang bisa meraih kabel tersebut, kemuadian tarik.  sambil anda angkat kap mesin anda,
- Nah setelah kap mesin terbuka, langkah berikutnya adalah memperbaiki supaya tidak terkunci kembali.. lepas semua baut yang menenpel pada pengunci, mengunakan kunci no 10,  Terdapat 3 baut pada masing - masing pengunci,
- Setelah terelapas seperti pada gambar ke dua, maka anda coba terlebih darhulu, jika ternyata hanya lepas berati anda hanya perlu menyambungkannya kembali, akan tetapi jika dudukan pengait kawat yang rusak berati anda harus mengganti pengunci kap mesin tersebut. atau gunakan tali ripet untuk mengikat kawat dengan pegunci akan tetapi berrsiko lepas kembali.
- Setelah semua sudah ok tinggal anda pasang kembali ke posisi semua ya gan.
- Semoga permasalahan diasat bisa anda seselesaikan



Tidak ada komentar:

Posting Komentar